TNI AD Peduli, Personil Koramil 0412/Klari Berikan Bantuan Seragam Sekolah

    TNI AD Peduli, Personil Koramil 0412/Klari Berikan Bantuan Seragam Sekolah

    KARAWANG - Sebagai bentuk kepedulian TNI AD terhadap masyarakat, personil Koramil 0412/Klari, Kodim 0604/Karawang, Sertu Winta berikan bantuan kepada anak sekolah yang belum memiliki seragam sekolah.

    Bantuan diberikan selain sebagai bentuk kepedulian juga sebagai wujud dukungan TNI AD terhadap dunia pendidikan.

    Dikatakan Sertu Winta, sebagai Babinsa Purwasari dan juga sebagai anggota Koramil 0412/Klari, Kodim 0604/Karawang memiliki kewajiban untuk membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan.

    "Alhamdulillah, saya masih bisa membantu anak kita yang saat ini tidak memiliki seragam untuk sekolah, saya belikan 3 setel seragam sekolah, " kata Sertu Winta, Sabtu (23/07/2022).

    Menurut Sertu Winta, bantuan yang diberikan memang tidak seberapa, namun Insya Allah bisa bermanfaat buat si Anak.

    "Ini juga sebagai bentuk kepedulian dan dukungan kami, TNI AD, khususnya anggota Koramil 0412/Klari, Kodim 0604/Karawang terhadap dunia pendidikan, " ujarnya.

    Diharapkan dengan adanya bantuan ini, bisa dimanfaatkan dengan sebaiknya, dan semoga bisa menjadi anak yang berprestasi dan membanggakan kedua orang tuanya.

    "Mudah-mudahan ada rejekinya kedepan, anak tersebut akan menjadi perhatian berkelanjutan, Babinsa akan kerjasama dengan pihak tertentu, mungkin selama menjabat ataupun tidak menjabat sebagai Babinsa Purwasari, kami akan selalu menjalin hubungan baik dengan warga, semangat terus nak, " pungkasnya. (***)

    korem 063/sgj jawa barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Semarak Hari Anak Nasional Tahun 2022, IIPG...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0619/PWK Tinjau Pembangunan Rutilahu...

    Berita terkait

    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Polsek Klangenan Polresta Cirebon Pasang Spanduk Himbauan untuk Sukseskan Pilkada Serentak 2024
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polresta Cirebon Gelar Penyuluhan Pencegahan Penyalahgunaan Narkotika di SMPN 1 Sumber
    Pantau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan Ps Kanit Binmas polsek Kaliwedi sambangi Pos Kamling Desa Kaliwedi kidul. Anggota patroli bersama Ps Kanit Binmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Minimnya Peserta Open Bidding Calon Sekda, Ayu Merasa Geram
    Antisipasi kejahatan jalanan dimalam hari Patroli  Plered selusuri jalur Pantura dan Jalur Rawan Kejahatab di wilayah Polsek Plered.
    Ciptakan situasi yang aman dan kondusif, Anggota Polsek Plered Polresta Cirebon melaksanakan Patroli Dialogis dan himbauan Kamtibmas kepada mssyarakat di Perum Pondok Mutiara Tegalsari.
    Dalam Rangka Natal Dan Tahun Baru Kapolsek Losari Tingkatkan Sambang Dan Himbauan Terkait Penyakit Masyarakat (Pekat)
    Guna cegah terjadinya kejahatan dan gangguan kamtibmas dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabedilan Laksanakan Patroli

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll