Pasca Bencana Tanah Longsor, Anggota Koramil1504/Subang Bersama Warga Gotong Royong

    Pasca Bencana Tanah Longsor, Anggota Koramil1504/Subang Bersama Warga Gotong Royong

    KUNINGAN - Babinsa Koramil 1504/Subang Serka Yusup Pahtiar bersama warga masyarakat bergotong royong melaksanakan karya bakti paska bencana tanah longsor yang terjadi di Dusun Tajur RT 11 RW 04 Desa Padahurip, Kecamatan Selajambe, Kabupaten Kuningan, Sabtu (19/11/2022). 

    Tanah longsor akibat intensitas hujan yang tinggi sehingga terjadi pergerakan tanah pada Jumat (18/11/2022) sekira pukul 19.30 WIB tersebut telah menyebabkan TPT rumah warga amblas dan menutup akses jalan sehingga tidak bisa dilalui kendaraan roda 4 dan 2.

    "TPT rumah milik Bapak Rustam dengan tinggi 3 m⊃2;, panjang 10 m⊃2; dan lebar 1, 5 m⊃2; amblas. Beruntung tidak ada korban jiwa. Namun rumah Pak Rustam terancam longsor, " kata Serka Yusuf

    Atas kejadian tersebut, aparat desa langsung berkoordinasi dengan kecamatan, TNI, Polri dan BPBD Kab. Kuningan. (***)

    jawa barat korem 063/sgj
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Heboh Limbah Medis di Sungai Cipager, PP...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Ciwaru  Laksanakan Gorong Royong...

    Berita terkait

    Telusuri jalur Rawan Pantura mengantisipasi Kejahatan C3 dan Penyakit Masyarakat lainnya di wilkum Polsek Susukan menjaga kondusifitas Kamtibmas dalam rangka Ops Pekat Lodaya 2024
    Dalam rangka Police go to school, Panit Binmas Polsek Lemahabang berikan Pembinaan kepada Siswa-siswi SMP Negeri 1 Lemahabang.
    Jalin kemitraan dan Pelihara Kamtibmas, Patroli Polsek Lemahabang sambangi Pos Satkamling Desa Lemahabang Kulon.
    Bersinergi, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Cipeujeuh Wetan Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon sambangi warga.
    Sinergi 3 Pilar, Polsek Kaliwedi Galang Persatuan dan Kesatuan melalui Patroli Dialogis di Desa Prajawinangun Wetan
    Ciptakan Kondisi Yang Aman Dan Kondusif Pada Malam Hari, Polsek Talun Giatkan Patroli Malam
    Mewujudkan Pilkada 2024 aman, Anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan gudang Logistik.
    Polresta Cirebon Bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polsek Talun Lakukan Patroli Ke Panwascam Dan Kantor PPK Kec. Talun.
    Antisipasi kejahatan jalanan dimalam hari Patroli  Plered selusuri jalur Pantura dan Jalur Rawan Kejahatab di wilayah Polsek Plered.
    Ciptakan situasi yang aman dan kondusif, Anggota Polsek Plered Polresta Cirebon melaksanakan Patroli Dialogis dan himbauan Kamtibmas kepada mssyarakat di Perum Pondok Mutiara Tegalsari.
    Dalam Rangka Natal Dan Tahun Baru Kapolsek Losari Tingkatkan Sambang Dan Himbauan Terkait Penyakit Masyarakat (Pekat)
    Guna cegah terjadinya kejahatan dan gangguan kamtibmas dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabedilan Laksanakan Patroli

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Jaga Kondusif, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Malam hari
    Dukung Program Asta Cita, Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Berikan Pemeliharaan Ketahanan Pangan
    Polsek Beber Melakukan Sambang Warga Malam Hari di Desa Beber, Himbau Masyarakat Tidak Terlibat dalam Perjudian Online

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll