Polsek Astanajapura Polresta Cirebon Laksanakan Sosialisasi Binlat Penerimaan Polri

    Polsek Astanajapura Polresta Cirebon Laksanakan Sosialisasi Binlat Penerimaan Polri

    CIREBON - Astanajapura, Ps Kanit binmas polsek Astanajapura Aiptu Sudiono melaksanakan sambang ke SMK Bina Cendikia Astanajapura , Kamis (10-08-2023).

    Dalam sambang dan dialogisnya aiptu Dion memberikan pesan kamtibmas kepada Kepala sekolah Bapak Ade Rahmat dan waka bidang kesiswaan Bapak Yusuf sementara kepada para siswa diberikan pembinaan dan penyuluhan terkait akan dilaksnakannya Binlat penerimaan polri yang akan dilaksanakan oleh polresta Cirebon.

    Pihak sekolah dan siswa mengucapkan terima kasih kepada  polresta Cirebon yang akan mengadakan Binlat untuk siswa siswi setingkat SLTA terutama yang sudah menginjak kelas 12, diharapkan dengan adanya Binlat akan mempermudah dan menunjang para siswa untuk bekal dalam mendaptarkan diri menjadi anggota polri, dengan menfapatkan pengalaman penggemblengan fisik dan mental serta psikologi nantinya.

    Kapolresta Cirebon Kombes pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Astanajapura menjelaskan kegiatan Binlat akan dilaksanakan polresta Cirebon untuk mendidik dan melatih para siswa SLTA sehingga akan menambah ilmu dan wawasan serta pelatihan fisik dan mental sehingga para siswa akan siap ketika mendaftarkan diri menjadi anggota polri. 

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Guna Mencegah Gangguan Kantibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pabedilan laksanakan Pengecekan Persiapan...

    Berita terkait

    Polresta Cirebon Bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    Pantau Situasi Kamtibmas, Kapolsek bersama  anggota Patroli dan BhabinkamtibmasLakukan Sambang Desa Binaan dalam rangka Coolingsitem Pilkada serentak 2024
    Polsek Talun Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada Tahun 2024 Ke TPS
    Wakapolresta Cirebon AKBP  Imara Utama. SIK, MH Tinjau Langsung Pilkada 2024 Di TPS 07 Desa Kondangsari
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polsek Klangenan Polresta Cirebon Pasang Spanduk Himbauan untuk Sukseskan Pilkada Serentak 2024
    Polresta Cirebon Gelar Penyuluhan Pencegahan Penyalahgunaan Narkotika di SMPN 1 Sumber
    Mewujudkan Pilkada 2024 aman, Anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan gudang Logistik.
    Sinergitas TNI -POLRI Laksanakan Pengamanan Organ tunggal bersama di Desa Binaannya utk cipkon aman dan nyaman Jelang Pilkada serentak 2024.
    Antisipasi kejahatan jalanan dimalam hari Patroli  Plered selusuri jalur Pantura dan Jalur Rawan Kejahatab di wilayah Polsek Plered.
    Ciptakan situasi yang aman dan kondusif, Anggota Polsek Plered Polresta Cirebon melaksanakan Patroli Dialogis dan himbauan Kamtibmas kepada mssyarakat di Perum Pondok Mutiara Tegalsari.
    Dalam Rangka Natal Dan Tahun Baru Kapolsek Losari Tingkatkan Sambang Dan Himbauan Terkait Penyakit Masyarakat (Pekat)
    Guna cegah terjadinya kejahatan dan gangguan kamtibmas dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabedilan Laksanakan Patroli

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll