Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifkan Giat Patroli antisipasi penggunaan Knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong)

    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifkan Giat Patroli antisipasi penggunaan Knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong)

    PABUARAN KAB. CIREBON - Personil SPKT memperkuat langkah preventif dan represif dengan mengintensifkan kegiatan patroli guna mengantisipasi para pengguna knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong) serta mencegah kerawanan kriminalitas di wilayah hukum Polsek Pabuaran Polresta Cirebon. Senin 04/03/2024.

    Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Pabuaran AKP Much. Soleh, SH. bersama anggota SPKT yang tersprin dalam penanggulangan knalpot  brong dengan sasaran di area parkir alun-alun, jalan raya dan kantong-kantong parkir  pertokoan di wilayah hukum Polsek Pabuaran.

    Dari kegiatan tersebut petugas melakukan tindakan tegas mengamankan juga teguran lisan bagi penilik kendaraan yang kedapatan menggunakan knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong).

    Diharapkan dengan adanya kegiatan ini para pengendara motor semakin tertib aturan lalu lintas seperti penggunaan knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong) dan pelanggaran lainnya. "Ujarnya"

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, SIK. SH. MH. melalui Kapolsek Pabuaran AKP Much. Soleh, SH. mengatakan, Hal ini merupakan atensi pimpinan sebagai upaya preventif untuk mencegah adanya penggunaan knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong) yang mengganggu ketenteraman masyarakat serta balapan liar yang bisa membahayakan keselamatan di jalan raya.

    Ia juga menegaskan bahwa "Kami seluruh jajaran Polresta Cirebon terhitung mulai hari ini Senin, 04 Maret s/d 17 Maret 2024 menggelar Operasi Keselamatan Lodaya 2014 ini berlaku seluruh Indonesia Operasi ini bertujuan meningkatkan ketertiban dan kepatuhan serta disiplin masyarakat dalam berlalu lintas, yang paling penting adalah menurunnya angka kecelakaan dan pelanggaran lalu lintas. "Tegasnya"

    Kami melaksanakan patroli dialogis serta mengedukasi masyarakat tentang larangan penggunaan knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis (brong) kepada masyarakat sebagaimana atensi pimpinan untuk menjaga kamtibmas terutama Pasca Pemilu 2024”, kata Kapolsek.

    Menurut Kapolsek, patroli ini juga bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang aman dan tenang bagi warga, terutama di jam-jam istirahat.

    Ini adalah bagian dari komitmen kami dalam memberikan pelayanan dan perlindungan kepada masyarakat untuk menciptakan lingkungan yang aman, tertib, dan nyaman bagi semua pihak. "ujar Kapolsek".

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Cegah kemacetan dan tawuran pelajar, Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Patroli Dan Bhabinkamtibmas Dea Gintung...

    Berita terkait

    Telusuri jalur Rawan Pantura mengantisipasi Kejahatan C3 dan Penyakit Masyarakat lainnya di wilkum Polsek Susukan menjaga kondusifitas Kamtibmas dalam rangka Ops Pekat Lodaya 2024
    Jalin kemitraan dan Pelihara Kamtibmas, Patroli Polsek Lemahabang sambangi Pos Satkamling Desa Lemahabang Kulon.
    Bersinergi, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Cipeujeuh Wetan Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon sambangi warga.
    Sinergi 3 Pilar, Polsek Kaliwedi Galang Persatuan dan Kesatuan melalui Patroli Dialogis di Desa Prajawinangun Wetan
    Polsek Susukan dan Kanit Binmas Intensifkan Sambang Satkamling, Jaga Kamtibmas Serta Perkuat Persatuan Pasca Pilkada 2024
    Ciptakan Kondisi Yang Aman Dan Kondusif Pada Malam Hari, Polsek Talun Giatkan Patroli Malam
    Mewujudkan Pilkada 2024 aman, Anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan gudang Logistik.
    Polresta Cirebon Bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Kabag Ops hingga Kapolsek Jajaran
    Antisipasi kejahatan jalanan dimalam hari Patroli  Plered selusuri jalur Pantura dan Jalur Rawan Kejahatab di wilayah Polsek Plered.
    Ciptakan situasi yang aman dan kondusif, Anggota Polsek Plered Polresta Cirebon melaksanakan Patroli Dialogis dan himbauan Kamtibmas kepada mssyarakat di Perum Pondok Mutiara Tegalsari.
    Dalam Rangka Natal Dan Tahun Baru Kapolsek Losari Tingkatkan Sambang Dan Himbauan Terkait Penyakit Masyarakat (Pekat)
    Guna cegah terjadinya kejahatan dan gangguan kamtibmas dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabedilan Laksanakan Patroli

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024
    Menjadi Urang Lengayang: Sebuah Cerita tentang IKWAL, Keluarga Besar yang Tak Terpisahkan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll