Satu bulan Setengah Hilang Dicuri, Motor Ahmad Sawqiy dan Ibu putri Kembali Ditemukan Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon

    Satu bulan Setengah Hilang Dicuri, Motor Ahmad Sawqiy dan Ibu putri Kembali Ditemukan Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon

    Cirebon - Betapa senangnya Ismail dan ibu putri Pedagang Warga Tegal gubug kec. Arjawinangun., ini Sebab setelah 1 bulan setengah motornya hilang dicuri, akhirnya berhasil ditemukan anggota Opsnal Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon.

    "Alhamdullilah motor yang hilang karena dicuri kini dapat terungkap dan dikembalikan lagi oleh anggota Polsek Arjawinangun tanpa bayar alias gratis, " ujar Ismail, Senin (28/8/2023).

    Sebagai Pemilik kendaraanpun  merasa senang karena telah di temukan  dan mengucapkan banyak banyak terima kasih kepada Bapak Kapolresta Cirebon Kombes Pol.Arif Budiman SIK MH  serta bapak PLT Kapolsek Arjawinangun AKP.Akmadi SH MH beserta jajarannya  sehingga kendaraan sepeda motor bisa kembali lagi untuk melakukan aktifitas berdagang.

    "Mungkin masih rejeki motor sehari-hari digunakan buat aktifitas dapat kembali. Terima kasih bapak polisi khususnya bagi anggota Polsek Arjawinangun Polresta cirebon, dan PLT Kapolsek Arjawinangun serta Kanit Reskrim yang telah berhasil mengungkap kasus ini dengan cepat jaya selalu, " kata Ismail.

    Plt.Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon AKP.Akmadi SH MH mengatakan Jajaran unit  Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon telah berhasil mengungkap kejahatan yang dilakukan oleh para pelaku pencurian sepeda motor di wilayah hukum Polsek Arjawinangun dan mengamankan beberapa unit kendaraan sepeda motor yang kemudian di serahkan kepada para pemiliknya Secara Gratis., merasa senang karena sepeda motor tersebut bisa kembali untuk melakukan usaha.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Lewat Sambang Bhabinkamtibmas Polsek Lemhabang...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Malam Polsek Talun Polresta Cirebon...

    Berita terkait

    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polsek Susukan Sambut Kunjungan PAUD Al-Ikhlas Desa Kejiwan dalam Program Polisi Sahabat Anak (PSA)
    Polsek Sedong Melaksanakan Giat Perawatan Pekarangan Pangan Bergizi.
    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    Ciptakan Kondisi Yang Aman Dan Kondusif Pada Malam Hari, Polsek Talun Giatkan Patroli Malam
    Polresta Cirebon Bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
    Mewujudkan Pilkada 2024 aman, Anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan gudang Logistik.
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Antisipasi kejahatan jalanan dimalam hari Patroli  Plered selusuri jalur Pantura dan Jalur Rawan Kejahatab di wilayah Polsek Plered.
    Ciptakan situasi yang aman dan kondusif, Anggota Polsek Plered Polresta Cirebon melaksanakan Patroli Dialogis dan himbauan Kamtibmas kepada mssyarakat di Perum Pondok Mutiara Tegalsari.
    Dalam Rangka Natal Dan Tahun Baru Kapolsek Losari Tingkatkan Sambang Dan Himbauan Terkait Penyakit Masyarakat (Pekat)
    Guna cegah terjadinya kejahatan dan gangguan kamtibmas dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabedilan Laksanakan Patroli

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polsek Susukan Sambut Kunjungan PAUD Al-Ikhlas Desa Kejiwan dalam Program Polisi Sahabat Anak (PSA)
    Polsek Sedong Melaksanakan Giat Perawatan Pekarangan Pangan Bergizi.
    Guna Mendukung Ketahanan Pangan, Polsek Plered Melaksanakan Pemeliharaan dan Perawatan Tanaman Pangan.

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll